Para Investor Kakap Tuntut Microsoft Lebih Transparan Publikasikan Informasi Pajak

Kontan · 28 Jun 2022 807 Dilihat
Para Investor Kakap Tuntut Microsoft Lebih Transparan Publikasikan Informasi Pajak

KONTAN.CO.ID - LONDON. Para investor yang mengelola lebih dari US$ 350 miliar aset, telah menuntut Microsoft agar mempublikasikan informasi pajak dan keuangan yang lebih transparan. Raksasa teknologi Amerika Serikat (AS) tersebut menghadapi pengawasan yang semakin ketat secara global atas urusan pajak.

Sebuah resolusi pemegang saham tentang transparansi pajak telah diajukan kepada Microsoft menjelang pertemuan investor tahunan tahun ini. Demikian kata penyelenggara aksi dan penasihat proksi yang berbasis di Inggris yakni Pensions & Investment Research Consultants (PIRC).

Instrumen Perdagangan yang Terpengaruh

* Penafian Risiko: Konten di atas hanya mewakili pandangan penulis. Ini tidak mewakili pandangan atau posisi DCFX dan tidak berarti bahwa DCFX setuju dengan pernyataan atau deskripsinya, juga bukan merupakan saran investasi. Untuk semua tindakan yang diambil oleh pengunjung berdasarkan informasi yang diberikan oleh DCFX, DCFX tidak menanggung segala bentuk kewajiban kecuali jika secara tegas dijanjikan secara tertulis.

Menyarankan