Kanada Berniat Mengundang 1,45 Juta Imigran untuk Mengatasi Krisis Tenaga Kerja
KONTAN TV ยท 03 Nov 2022 696 Views
Kanada memiliki cara sendiri untuk mengatasi krisis tenaga kerja.

Negara Amerika Utara ini berniat mengundang hingga 1,45 juta imigran untuk agar ekonomi tetap berjalan.

Menteri Imigrasi Kanada, Sean Fraser, pada hari Selasa (1/11) mengumumkan kebijakan baru tersebut.

Pemerintah Kanada berharap jumlah besar imigran bisa datang antara 2023 hingga 2025.

Menurut Immigration Levels Plan, pemerintah berniat menarik 465.000 penduduk tetap pada tahun 2023.

Dicetak ulang dari Bisniscom, semua hak cipta dilindungi oleh penulis aslinya.

Penyunting : Amos
Editor : Jordan

Affected Trading Instrument

*Risk Disclaimer: The content above represents only the views of the author. It does not represent any views or positions of DCFX and does not mean that DCFX agrees with its statement or description, nor does it constitute any investment advice. For all actions taken by visitors based on information provided by the DCFX, DCFX does not assume any form of liability unless otherwise expressly promised in writing.

Recommend

Loading...