Nyata! Jokowi Cemas Ekonomi Dunia Melambat, Ekspor RI Tersendat
CNBC Indonesia ยท 16 Nov 2022 9.9K Views
Ekonom Senior, Anny Ratnawati menilai sektor komoditas masih menjadi penopang kinerja ekspor Indonesia yang sepanjang Oktober 2022 tercatat USD 24,81 Miliar dan naik 0,13% (mtm) atau tumbuh 12,30% (yoy).

Namun demikian Anny menyoroti adanya perlambatan ekspor non migas dan menurunya besaran ekspor secara bulanan dimungkinkan efek perlambatan ekonomi global.

Dicetak ulang dari CNBC Indonesia, semua hak cipta dilindungi oleh penulis aslinya.

Recommend

Loading...